.

Rabu, 02 Februari 2011

REVOLUSI MESIR BERDARAH-DARAH

Bukan hanya tindakan represif yang dilakukan aparat mesir dalam menghadapi para demonstran kamaren yang membuat  ratusan orang meninggal dan 4000an terluka, kini ada berita lain yang lebih mencekam: yakni tentang jebolnya penjara yang terkenal sangat sadis di dunia itu, 26000 napi berhasil kabur. konon, sebagian besar napi ini adalah golongan napi teroris yang angker. lepasnya mereka membuat mesir semakin panas dengan aksi 'balas dendam' berupa pembakaran penjara, pembunuhan ketua lapas, melakukan perusakan dan penjarahan ditengah kota mesir. Amukan ribuan napi ini membuat mesir semakin mencekam.



awas!!!! ini baru permulaan, simak baik2 sinyal ini:
ONE, Presiden menyatakan dengan tegas tidak mau mundur
TWO,Presiden dalam pidato terakhirnya mengatakan "babat saja" that is  memberi perintah pada pihak militer untuk melakukan tindakan tegas pada para   "perusuh" untuk  mengembalikan kestabilan negara.
THREE, demonstran marah dan ancam akan melakukan demo yang jauh lebih besar pada hari jum'at  mendatang, dengan membawa tuntutan: 'presiden turun atau mati!!!

bayangkan apa yang akan terjadi hari jum'at besok. ngeri......................................................................
beberapa pihak telah mensinyalir akan ada banjir darah di kota kairo mesir!!!!!!!!

Apa jadinya kota mesir jika semua badai politik ini dibakar  lagi oleh munculnya setan-setan pendukung husni mubarak yang melakukan demo tandingan!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar